Sabtu, 08 Desember 2012

MONSTER DUCATI

DUCATI MONSTER 696


Sekilas cerita bro/sis tentang ducati monster 696, motor gede ini jadi salah satu sorotan para pecinta moge dan bikers. Gimana enggak motor ini bukan hanya memberikan kenyamanan saja kepada pengendaranya, melainkan juga memberikan kepuasan tersendiri . emang sih kualitas bagus, harga juga ikut bagus pula.... " ngerogoh gocek yang sangat dalem ". Motor ducati yang ini cocok untuk digunakan dijalanan kota atau dijalan sempit pula meskipun bodynya gede banget. 

           

meskipun nih motor gede, tapi suaranya gag kasar broo, cukup halus. nih spesifikasi tentang nih motor : 

Mesin
Type: L silinder kembar, 2 katup per silinder Desmodromic, udara didinginkan
Pemindahan: 696 cc
Diameter x Stroke: 88 x 57,2 mm / 88 x 57,2 mm
Kompresi Rasio: 10.6:1
Power: 80 HP @ 9000 rpm
Torsi: 69 Nm @ 7750 rpm
Injeksi bahan bakar: Siemens electronic fuel injection, 45 mm throttle
Exhaust: 2 muffler aluminium
Emisi: Euro 3

Transmisi
Gearbox: 6-speed
Rasio: 1 32/13, 2 30/18, 3 28/21, 4 26/23, 5th 22/22, 6 24/26
Primer Drive: gigi dipotong lurus; Rasio 1,85
Final Drive: Rantai, sprocket depan 15, sproket Belakang 41
Clutch: APTC basah multiplate dengan kontrol hidrolik

Casis
Frame: Tubular baja trellis
Wheelbase: 1452 mm / 57,2 di
Rake: 24 °
Steering Angle: 32 °
Suspensi Depan: Showa 43 mm terbalik garpu
Roda depan Travel: 120 mm / 4,7 di
Roda depan: 3-spoke alloy ringan 3,50 x 17
Ban Depan: 120/60 ZR 17
Rear Suspension: Progressive linkage dengan monoshock Sachs preload dan rebound adjustable
Roda belakang Perjalanan: 148 mm / 5.8 dalam
Roda Belakang: 3-spoke alloy ringan 4,50 x 17
Belakang Ban: 160/60 ZR 17
Depan Brake: 2 x 320 mm disc, 4-piston caliper radial
Rear Brake: 245 mm disc, 2-piston caliper
Kapasitas Tangki Bahan Bakar: 15 liter (termasuk cadangan 3,5 liter) / 3,8 US gal (termasuk 0,9 US gal cadangan.)
Kering Berat: 163 Kg / £ 359
Kursi Tinggi: 770 mm / 30,3 di
Max Tinggi: 1129 mm / 44,0 di
Max Panjang: 2100 mm / 82,7 di
Instrumen: Unit Digital menampilkan: Speedometer, tachometer, jam, peringatan pemeliharaan terjadwal, temperatur oli, bahan bakar perjalanan, suhu udara, waktu putaran, lampu peringatan untuk tekanan minyak rendah, tingkat bahan bakar, bahan bakar cadangan, netral, sinyal gilirannya, over-rev, immobilizer
Garansi: 2 tahun jarak tempuh terbatas

gila gak, dari speknya aja uda segitu, bayangin kalo kita bisa pake tuh motor.. hehehehe, tapi perlu dingat bro harganya Rp 237 juta kalo cash, pengen mencicil paling nggak Down Paymentnya Rp 48 juta dengan uang segitu kita udah bisa bawa pulang tuh motor " jangan lupan cicilannya broo hehehehe ",.

sekian bro artikel ini, bisa buat refrensi, info dll. Semoga bermanfaat bro/sis " salam bikers"

sumber : http://indo-motor.blogspot.com/2009/09/spesifikasi-ducati-monster-696.html
              http://oto-trendz.blogspot.com/2011/04/ducati-monster-696-makin-terjangkau.html